Pembacaan Aqidatul Awwam dengan Ratusan Jama’ah dalam Menyemarakkan Peringatan Hari Santri Nasional 2025, Bukti Warga Sukorejo Bangga jadi Santri Sampai Mati.
Dalam hari santri tahun 2025, tepatnya pada hari Ahad tanggal 26 Oktober 2025,
PR IPNU-IPPNU menggelar dan menyemarakkan kegiatan hari santri dengan didukung support dari seluruh Pimpinan Ranting NU Sukorejo dan Ta’mir Masjid Nur Hidayah pada tahun ini dengan kegiatan lomba dan pengajian umum.
Kegiatan lomba yang dilaksanakan pada pagi harinya ini diikuti oleh puluhan santri yang merupakan perwakilan dari beberapa TPQ yang ada di desa Sukorejo. Lomba yang diadakan yakni Musabaqah…


